PENGOPERASIAN GUDANG PENYIMPANAN

 


·    Tuliskan fungsi penyimpanan dan meliputi apa saja kegiatan penyimpanan tools dan suku cadang di atas kapal

Jawab :
  • kegiatan dan usaha untuk melakukan pengurusan penyelenggaraan dan pengaturan barang – barang persediaan di dalam ruang penyimpanan yang berfungsi untuk menjamin penjadwalan yang telah ditetapkan dalam fungsi – fungsi sebelumya dengan memenhi setepat – tepatnya dan dengan biaya serendah.
  • Penyimpanan berfungsi untuk menjamin penjadwala yang telah di tetapkan dalam fungsi  - fungsi sebelumnya dengan pemenuhan setepat – tepatnya dan dengan biaya serendah – rendahnya. 
  • Kegiatan penyimpanan ini meliputi: perencanaan penyimpanan, penyelenggaraan tata laksana penyimpanan, perencanaan pengoperasiaan alat – alat pembantu pengatur barang, tindakan keamanan dan keselamatan


·    Tuliskan masalah – masalah dalam penyimpanan yang sering di hadapi di atas kapal

Jawab :

Masalah – masalah dalam penanganan fungsi penyimpanan
  • Penanganan administrasi fisik : jumlah jenis klasifikasi, karakteristik dari barang 
  • Unsur penangujawaban barang : kekayaan negara dan instansi yang memiliki nilai yang besar. Pengadministrasian harus diikuti perkembangan agar menunjang fungsi perencanaan dan penentuan kebutuhan terutama bahan dan suku cadang


·     Apabila terjadi kerusakan permesinan dalam kegiatan kapal berlabuh dan stok suku cadang tidak tersedia, apa yang anda lakukan?

Jawab :
  • Meminimalisir terjadinya kerusakan dengan memperbaiki mesin tersebut  sebisanya.
  • Mencatat stok suku cadang yang di butuhkan. 
  • Melapor ke kantor untuk muntak suku cadang tersebut (order). 
  • Membuat rencana kerja. 
  • Tunggu spare part datang.


·     Apa peran inventarisasi dalam pengendalian suku cadang kapal?
Jawab :
  • Sebagai modal perencanaan pembangunan.                              
  • Sumber penghematan secara optimum dan mengurangi kemubaziran. 
  •  Sebagai pendoman menghitung aset. 
  •  Bahan mempermudah pengawasan.      
  •  Bahan pengambilan keputusan untuk pimpinan dan staf.

·     Apa yang disebut Inventaris, Katalog, dan Pengawasan? Jelaskan
Jawab :
a.   Inventaris adalah: daftar yang memuat semua barang milik kantor (perusaan, kapal, dsb). yang di pakai dalam melaksanankan tugas.

b.   Katalog adalah: daftar koleksi sebuah pusat dokumentasi atau beberapa pusat dokumentasi yang disusun menurut system ketentuan, daftar tersebut dapat berbentuk kartu lembaran, buku atau bentuk, lainya yang memuat informasi.  

c.   Pengawasan adalah: peroses dalam menetapkan ukuran kinerja dan pengambilan tindakan yang dapat mendukung pencapaiaan hasil yang di harapkan sesuai dengan kinerja yang telah di tetapkan tersebut.



·     Sebutkan tahap fungsi pengendalian suku cadang
Jawab : 
Tahap pengendalian suku cadang 
  •  Pengunaan perosedur secara konsekuen.
  • Menyesuaikan dengan kondisi yang ada.
  • Harus ada penyesuaian dan peyediaan tenaga yang baru 
  • Dilakukan pendidikan logistik bagi semua pihak 
  • Adanya sensus barang dalam rangka memperoleh data – data untuk pelaksanaan pengendaliaan.


·     Bagaimana saudara membuat kodefikasi suku cadang kapal dan buatlah contohnya.
Jawab : 
Suku cadang yang ukuranya besar sehingga tidak bisa masuk dalam kotak biasanya diklem / diikat dengan baut pada bagian yang aman di gudang kamar mesin. Suku cadang tersebut selalu dirawat dengan baik, misalnya diberi gemuk pelumas (gres) agar tidak berkarat atau di bungkus dengan pelastik atau bahan lainya yang tahan terhadap pengaruh lingkungannya.


·     Buatkan sketsa penyimpanan dalam sebuah ruangan (gudang) untuk peraltan kerja dan suku cadang!
Jawab :
 

Komentar