· Menggergaji adalah termasuk pengerjaan
memotong bahan/benda yg akan di kerjakan. jelaskan tiga hal yang harus
diperhatikan pada pemakaian mesin gergaji logam ?
Jawab :
a) Sudut miring mata pemotong gigi gergaji harus menghadap ke
arah menarik dari.gerakan mesin.
b) Menjepit bahan yang akan di potong harus kuat dan rapat.
c) Pompa bahan pendingin harus jalan dengan baik.
· Jelaskan mengapa gigi2 daun gergaji harus
menghadap kearah mesin pada saat pemasangan sengkangnya ?
Jawab :
a)
Gaya pemotongan
tertuju kepada badan mesin.
b)
Gigi gergaji tdk
mencekam benda kerja sehingga melenting dan patah karna tekanan pemakaian.
c) Untuk menghindari
gesekan gigi terhadap benda kerja pada langkah ke muka yg akan merusak gigi
gergaji maka di pasanglah suatu pompa utk mengangkat sengkang gergaji dan benda
kerja, dengan demikian sengkang tersebut pada langkah ke muka akan terangkat
sedikit sedangkan langkah pemotongan ( ke belakang ), tekanan daun gergaji di
mulai dari nol.
· Jelaskan
hal-hal yang harus diperhatikan dalam Memotong bahan dengan gergaji tangan ?
Jawab : :
a) Pemotongan permulaan dari daun gergaji terhadap bahan yg
akan dipotong.
b) kedudukan gergaji pada waktu dimakan-kan harus lurus dan
tegak.
c) pemakaian gigi gergaji harus sesui dengan bentuk dan jenis
bahan
Yang akan di potong.
· Pahat
(Chisel) merupakan peralatan perbengkelan yang digunakan untuk bermacam-macam keperluan,
Sebutkan jenisnya dan jelaskan fungsi masing2 dari pahat tsb ?
Jawab :
a)
Pahat
potong
Pahat ini di
gunakan untuk meratakan bidang dan untuk memotong pelat logam.
b) Pahat
alur/pahat toreh
Pahat ini di gunakan untuk membuat alur 2 yg sejajar.
c) Pahat Dam
digunakan utk memutuskan bahagian bahan yg akan di
potong, yg sebelumnya
dilubangi dahulu dengan
jalan di bor.
d) Pahat alur minyak
dipergunakan untuk membuat lubang – lubang saluran minyak / pelumas pada bantalan – bantalan poros, metal-metal, bos – bos dan sebagainya.
e) Pahat kuku
Bila kita
sedang mengebor lubang, adakalanya pd pemakaian pertama
/permulaan, titik pusat / titik mati ( dead center ) dari pada bor meleset (
tidak tepat pada titik pusat yg di harapkan).
f) pahat
diamon
Dipergunakan untuk membuat alur 2 berbentuk V pd logam, menghaluskan sudut 2
alur bagian dalam.
· Jelaskan ketentuan2 yang harus dilakukan
untuk mendapatkan hasil yg baik pada saat mengerjakan benda kerja memotong
dengan menggunakan pahat dan palu ?
Jawab :
- Posisi Pahat : Kedudukan pahat terhadap benda pekerjaan pada pengerjaan memahat dgn pahat dingin,besar sudut 2 pada posisi pahat di waktu menyayat / memotong, pada waktu pahat sedang di pukul, tidak ada sudut antara.
- Sudut antara: Setiap saat setelah pahat di pukul, diungkitkan / diangkat ke atas sehaingga terbentuk sudut antara. Dengan mengangkat] pahat sehingga terbentuk sudut antara, maka medan potong akan bertambah panjang ; karna itu tambahan tenaga diperlukan untuk memotong bahan.
- Posisi Badan: Sikap berdiri dan posisi badan pada waktu memahat hampir sama seperti sikap dan posisi badan pada waktu mengikir.
- Memotong pelat di bawah 4 mm : Cara memotong / memahat sepotong pelat logam yang di jepit pd ragum dengan tebal tdk lebih dari 4 mm pd pengerjaan memahat seperti ini harap diperhatikan agar mulut ragum jangan sampai rusak (termakan oleh pahat).
- Memotong pelat lebar : Cara pengerjaan memotong pelat yang lebar dan berliku 2 dengan mempergunakan pahat pelat yg mempunyai mata pemotong bulat
- Memotong pelat logam tipis : Pada pemotongan pelat logam tipis dengan pahat, hendaknya di bawah pelat yang akan di potong diberi bantalan kayu Atau logam lunak. Agar tidak mengalami kerusakan, sebaiknya buatlah terlebih dahulu lubang – lubang di luar garis batas pemotongan dan mata pemotong dari pahat di miringkan terhadap permukaan bahan dengan mengikuti garis pemotongan.
- Memahat bagian bidang yang luas : Untuk meringankan pemahatan / pemotongan, terlebih dahulu buatlah alur 2 dengan pahat toreh / pahat alur. Bilamana pemahatan hampir sampai di bagian tepi, pemotongan janganlah diteruskan, hendaklah pemahatan dilanjutkan setelah kedudukan benda kerja diputar ( dibalikan ) hal ini agar tercegah patahnya bagian ujung / tepi dari benda kerja
- Membuat alur sepi : Cara membuat aluran – sepi pd batang logam bundar dengan mempergunakan pahat plur / pahat toreh. Pengerjaan membuat alur sejajar yg selanjutnya dibuat alur yang lebar dan tebal dgn mempergunakan pahat potong / pahat tata
- Membuat alur dan saluran minyak lumas : Membuat alur dan saluran minyak / pelumas pd bantalan poros, Metal, dan bos dengan mempergunakan pahat kuku. Bila pada waktu pengerjaan mengebor lubang tdk tepat pd titik pusat yg di harapkan, maka untuk membetulkannya di perlukan pahat kuku.
· Jelaskan
hal-hal yang perlu diperhatikan padawaktu pekerjaan memahat ?
Jawab :
1) Menjepit benda kerja pada ragum hasus cukup kuat
2) Memegang pahat harus baik dan benar.
3) Tangkai palu bangku harus di pegang pada bagian ujungnya.
4) Penglihatan diarahkan pada tempat penyayatan.
· Jelaskan cara melakukan
pekerjaan pengeboran senter pada sebuah benda kerja
dengan menggunakan mesin
bor ?
Jawab :
a) Jalankan spindel dan sentuhkan ujung senter pd titik tanda
benda kerja
b) Berikan pendingin dan adakan pengisian tangan sampai
kedalaman pengarah senter.
c) Naikan bor senter untuk menaikan beram / sayatan.
d) Lanjutkan pengeboran ke benda kerja sedalam penyenteran yg di
perlukan.
e) Mengebor senter harus menggunakan pengisian tangan.
· Mesin gerinda
merupakan mesin asah yang berguna diantaranya untuk menajamkan atau mengasah
pisau dan pahat.Jelaskan methode/cara menggerinda benda kerja yang baik dan
benar
Jawab :
a)
Menggerinda dilakukan pada bagian tebal
batu gerinda, bukan pada bagian sisinya,
berbahaya sekali
jika menggerinda pd bagian sisinya sebab :
· Benda kerja tidak terletak atau ditahan
oleh penahan sehingga kemungkinan
besar benda kerja akan terbawa oleh
putaran batu gerinda yg tinggi.
· Tangan bisa terkena batu gerinda jika
tidak hati 2
· Batu gerinda akan tidak rata bagian
sisinya dan menipis, jika batu gerinda tipis
· akan mudah pecah
b)
Benda kerja di sandarkan pada alat penahan
hingga keadaannya
stabil dan tidak mungkin terbawa putaran
batu gerinda.
· Jelaskan Cara
melakukan pengasahan pada mata Bor dengan menggunakan mesin gerinda ?
Jawab :
a) Gunakanlah terlebih
dahulu batu gerinda kasar setelah
itu batu gerinda yg halus
b) Pegang tangkai bor
dengan tangan kanan dan di tahan oleh tangan kiri
c) Letakkan jari 2
tangan kiri untuk menahan diatas penahan
penahan harus harus sedikit berada
di bawah senter
d) Usahakan gans senter
dan bor membuat sudut 590 dgn sumbu roda geris singgungkan sudut sayap pada gerinda kira – kira pada
posisi mendatar.
e) tangan kiri sebagai
titik poros dan terkan perlahan 2 sampai
sudut sayap dicapai.
f) Ulangi gerakan 2
ini sehingga bibir 2 potongnya tajam
g) Periksa sudut mata
bor setiap saat dgn menggunakan m4 bar.
· Jelaskan cara
melakukan pekerjaan menggerinda dengan menggunakan
a. gerinda tipe basah?
b. gerinda tipe kering ?
Jawab :
a) Type basah :
1) Atur kaca pengaman dan putarkan mesin
2) Biarkan roda batu gerinda mencapai kecepatan maksimal
3) Letakan benda kerja diatas penahan dan tekan lambat 2
pd batu gerinda.
4) Kelebihan panas dpt dikurangi dgn mencelubkan benda keras
kedalam air pd tempat air.
5) Gerakan benda kerja melintang sepanjang permukaan batu
gerinda utk menjaga agar permukaan batu gerinda tetap rata.
6) Selama penggerindaan
pendinginan harusselalu di laksanakan
b) Type kering :
Sama dengan type basah, hanya saja pd gerinda type kering pendinginan selama penggerindaan hanya pada benda kerja
saja.
Komentar
Posting Komentar